Praktik Simulasi Manajerial

  • Prodi S1 Manajemen
  • Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • Universitas Sebelas Maret

Assignment PSM

Assignment PSM terdiri dari individual assignment dan business assignment.

 

Individual assignment mencakup keseluruhan proses rekrutmen manajer yang harus diikuti peserta PSM secara individual, terdiri atas pengajuan lamaran kerja, tes berbasis komputer, dan tes interviu.

 

Business assignment mencakup simulasi 4 (empat) tugas utama dalam pengelolaan bisnis perusahaan virtual, yang terdiri dari:

- Pengembangan profil perusahaan

- Analisis pemetaan pasar

- Pengembangan produk/jasa dan fiturnya

- Analisis kelayakan proyek

 

Hasil akhir simulasi akan dievaluasi dalam Final Assignment, yang terdiri atas:

- Final Report, berupa dokumen perbaikan keseluruhan business assignment,

- Staff Performance Report, yaitu laporan kinerja individu staf tiap perusahaan,

- Supplement dokumentasi kegiatan simulasi.



Contact

Program Studi S1 Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sebelas Maret
Ruang Prodi Manajemen
Gedung 1 Lantai 2
Jl. Ir. Sutami 36A Kentingan Jebres Surakarta 57126
Telp: 0271 – 668765
Email: psmjmfebuns@gmail.com
Web: http://psm.feb.uns.ac.id

Kuliah Praktisi

Pengembangan Wisata Berbasis Musik.

Kuliah Praktisi

Prospek Bisnis Developer Perumahan.